PT KIMIKA USAHA PRIMA

Supplier, General Trading & Argochem

Starmin 865 SL

Herbisida

Deskripsi

Herbisida sistemik purna tumbuh untuk mengendalikan gulma berdaun lebar Ludwigia adscendens, Monochoria vaginalis, Marsilea crenata, Alternantehra philoxeroides, dan gulma teki Frimbristylis littoralis pada tanaman padi sawah, gulma berdaun lebar pada tanaman tebu dan pada tanaman karet.

Manfaat

Membantu petani mengendalikan gulma berdaun lebar dan teki pada tanaman padi sawah, tebu dan karet. Sebagai campuran dengan Gramaquat dan Basmilang atau glifosat lainnya untuk pengendalian gulma lain.

Keunggulan Produk

Mengendalikan gulma berdaun lebar. Dapat dicampur dengan glifosat dan parakuat.

Penggunaan Produk
1 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Momordica charantia) 1 - 2 ℓ/ha
2 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Melochia corchorifolia) 0,5 - 1 ℓ/ha
3 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Cleome rutidosperma) 1 - 2 ℓ/ha
4 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Ageratum conyzoides) ] 1 - 2 ℓ/ha
5 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Ipomea triloba) 1 - 2 ℓ/ha
6 Tebu Gulma Berdaun Lebar (Althernanthera sessilis) 1 - 2 ℓ/ha
7 Padi Sawah Gulma Berdaun Sempit (Leptochloa chinensis) 1 - 2 ℓ/ha
8 Padi Sawah Teki (Cyperus iria) 1 - 2 ℓ/ha
9 Padi Sawah Gulma Berdaun Lebar (Rotala leptopetela) 1 - 2 ℓ/ha
10 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Synedrella nudiflora) 2 - 3 ℓ/ha
11 Padi Sawah Gulma Berdaun Lebar (Comelina diffusa) 1 - 2 ℓ/ha
12 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Mikania micrantha) 2 - 3 ℓ/ha
13 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Comelina diffusa) 2 - 3 ℓ/ha
14 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Ageratum conyzoides) 2 - 3 ℓ/ha
15 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Borreria alata) 2 - 3 ℓ/ha
16 Karet (TBM) Gulma Berdaun Lebar (Cleome asvera) 2 - 3 ℓ/ha

Produk Herbisida Lainnya

Herbisida
Startrek 288 EC
Herbisida
Sunatra 500 SC
Herbisida
Trobost 160 SL
Herbisida
Starmin 865 SL
kimika a
Unggul Sejahtera,
Melayani Dengan Komitmen Tinggi
Follow Us:
KANTOR PUSAT :

JL. TRI DHARMA, KOMPLEK RUKO KIG
BLOK B 12-14, GRESIK - JAWA TIMUR
PHONE : 031 3987878, 3987877
FAX : 031 3987877
E-MAIL : info@kupgresik.com